5 Tahun Terakhir Pemerintah Kabupaten Pacitan, DPRD & Masyarakat Pacitan Raih Banyak Prestasi Yang Membanggakan

Sindopos.com - Pacitan, 5 Tahun Terakhir Pemerintah Kabupaten Pacitan, DPRD & Masyarakat Pacitan Raih Banyak Prestasi Yang Membanggakan.

Bupati Pacitan Indartato Menerima Penghargaan Bersama Gubernur Jatim
Dalam kurun waktu 5 tahun terakhir 2010 - 2014 ini kita harus Bangga selaku bagian dari masyarakat Kabupaten Pacitan. Banyak prestasi yang sudah diraih oleh kota yang sudah melahirkan Presiden RI Ke 6 ini. Prestasi itu itu adalah buah kerja keras bersama antara Pemerintah Kabupaten Pacitan dan Masyarakat Pacitan Secara keseluruhan. Dengan kerja samgkaa dan sama - sama bekerja ini prestasi tingkat regional maupun nasional dapat diraih untuk mengharumkan nama Pacitan.

Berikut ini adalah beberapa prestasi yang di Raih Kabupaten Pacitan selama kurun waktu 2010 - 2015 sesuai dengan Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban Akhir Masa Jabatan Bupati Pacitan Tahun 2011 - 2016 yang disampaikan pada saat Sidang Paripurna DPRD Kabupaten Pacitan (01/10/2015)

1. Prestasi Kabupaten Pacitan Tingkat Nasional :

1. Predikat wajar tanpa pengecualian (vvtp) hasil pemeriksaan BPK terhadap laporan keuangan daerah tahun 2010, 2011, 2013, 2014.
2. Adipura Kategori Kota Kecil (Tujuh Kali Berturut - Turut)
3. Lima Besar Akuntabilitas Kinerja Tingkat Nasional
4. Penghargaan Kabupaten Sehat Tingkat Nasional
5. Adhikarya Pangan Nusantara Tingkat Nasional
6. Anugrah Peduli Pendidikan TIngkat NAsional
7. Anugerah Wahana Tata Nugraha Kategori Lalu Lintas Tingkat NAsional
8. Samkaryanugraha Parasamya Purnakarya Nugraha (Penghargaan Tertinggi Pemerintah Daerah Yang Diterima Kabupaten Pacitan Karena Telah Mampu Mempertahankan Kinerja Penyelenggara Pemerintah Daerah
9. Satyalanca Karya Bhakti Praja Nugraha (Penghargaan Terhadap Komitmen Kepala Daerah Dalam Penyelenggaraan Pemerintahan)
10. Penghargaan Kabupaten/Kota peduli HAM dari Kementerian Hukum dan HAM
11. Pelaksana Gotong Royong TErbaik Tingkat Nasional atas Nama Desa Jeruk Kecamatan Bandar.

2. Prestasi Kabupaten Pacitan Tingkat Propinsi :

1. Inovasi TErbaik BIdang Pendidikan Dalam JPIP Otonomi Award
2. Penghargaan Jawa Pos Otonomi Awards Kategori Utama Daerah Dengan Terobosan Menonjol Bidang Pelayanan Publik.
3. Sertifikat Ekolabel Hutan Rakyat Atas Nama Unit Manajemen Hutan Rakyat "Ganyar Wana Lestari" Kecamatan Kebonagung Kabupaten Pacitan
4. Peringkat 1 Provinsi penilaian kinerja tertib pemanfaatan jalan di kabupaten/ kota se - jawa timur atas nama pemerintah Kabupaten Pacitan 
5. Terbaik 1 pasar tertib ukur Propinsi Jawa Timur atas nama pasar minulyo Kabupaten Pacitan 
6. Juara 1 perlombaan desa tingkat Provinsi Jawa timur atas nama Pemerintah Desa Cokrokembang Kecamatan Ngadirojo penghargaan kabupaten tingkat Propinsi Jawa Timur 
7. Juara I lomba gotong royong terbaik tingkat propinsi atas nama Desa Purworejo Kecamatan Pacitan 



Post a Comment

Previous Post Next Post

Contact Form